Repository Jurnal Polbangtan Yoma merupakan sarana yang digunakan sebagai tempat untuk menyimpan karya-karya ilmiah dengan memanfaatkan fasilitas akses server mandiri di Kampus Polbangtan Yoma dalam jangka waktu panjang dan digunakan untuk memanfaatkan sumber daya informasi digital terkait keilmuan pertanian dan peternakan yang bisa di akses oleh masyarakat.
Informasi Repository Polbangtan Yoma merupakan sistem yang mendukung diseminasi hasil penelitian di perguruan tinggi kampus Polbangtan Yoma, Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian, Kementerian Pertanian.
Repository Jurnal dikelola oleh Team Teknologi Informasi dan Unit Penelitian dan Pengabdian Masyarakat.