slot gacor
Gondok (Eichhorniacrassipes) Sebagai Pakan Alternatif Ternak Domba Di Kelompok Tani Sidodadi Desa Glagahombo Kecamatan Tegalrejo Kabupaten Magelang | Sunarsih | Prosiding Seminar Nasional Tahun 2020

Gondok (Eichhorniacrassipes) Sebagai Pakan Alternatif Ternak Domba Di Kelompok Tani Sidodadi Desa Glagahombo Kecamatan Tegalrejo Kabupaten Magelang

Sunarsih Sunarsih, Ah. Firdaus

Abstract


Laporan penelitian dilaksanakan di Kelompok Tani Sidodadi Desa Glagahombo Kecamatan Tegalrejo Kabupaten Magelang, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauhmana tingkat respon peternak terhadap pembuatan silase eceng gondok sebagai pakan alternative pada ternak domba, serta untuk mengetahui faktor — faktor yang berhubungan dengan respon peternak terhadap pembuatan silase eceng gondok.

Berdasarkan analisis skala likert menunjukkan bahwa tingkat respon petani dalam kategori ― tinggi ― dengan nilai rata-rata 88,9. Hasil analisis faktor -faktor yang berhubungan dengan respon menunjukkan bahwa umur petani memiliki hubungan signifikan dengan arah hubungan (-) terhadap respon petani (rs=-0,371*) P <0,05. semakin tinggi umur akan menurunkan respon petani. Tingkat pendidikan memiliki hubungan signifikan dengan arah hubungan (+) terhadap respon petani (rs=0,461*) P < 0,05. semakin tinggi pendidikan akan meningkatkan respon peternak dalam pembuatan silase eceng gondok.


Full Text:

PDF

References


Iswandari. 2006. Respons Petani Terhadap Pasca Panen Ubi Kayu di Kecamatan Planyen Kabupaten Gunung Kidul. Skipsi, Fakultas Pertanian UGM, Yogyakarta

Kusnadi, T. 1999. Teknik Penyuluhan Pertanian. Universitas Terbuka. Jakarta

Mardika, T. 2015. Eceng Gondok Dan Cara Memanfaatkannya.

http://www. agrobisnisinfo .com/2015 / 08 / eceng - gondok-caramemanfaatkannya.html# ixzz40IF2NlpG. Diakses 15 Februari

Mardikanto, T. 1993. Penyuluhan Pembangunan Pertanian. Sebelas Maret University Press, Surakarta.

Mardikanto, T. 2009. Sistem Penyuluhan Pertanian. Sebelas Maret University Press, Surakarta.

Muktiani A. 2014. Mengubah Enceng Gondok Menjadi Silase Pakan Ternak .http:// seputar semarang.com/ mengubah - enceng - gondok - menjadi - silase - pakan - ternak/. Diakses 15 Februari 2016.

Nababan, N. 2013. Pemanfaatan Eceng Gondok Sebagai Pakan Domba Lokal Jantan Lepas Sapih. Fakultas Peternakan Univarsitas Sumatera Utara. Medan.

Nugroho,S. 2013.Cara Menghitung Uji Validitas Dan Uji Reliabilitas

Instrumen Skripsi Kuantitatif dengan SPSS.

http://devamelodica.com/cara-menghitung-uji-validitas-dan-ujireliabilitas-instrumen-skripsi-kuantitatif-dengan-spss/. Diakses 14 April 2015.

Padmowiharjo, S. 2000. Metode Penyuluhan Pertanian.Universitas Terbuka, Jakarta.

Saleh S. 1996. Statistik Nonprametrik. BPFE.Yogjakarta.

Sugiyono. 2011. MetodePenelitian Pendidikan Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif dan R & D. Bandung


Refbacks

  • There are currently no refbacks.